Monday, February 24, 2014
Tuesday, February 18, 2014
Tips Berolahraga Setelah Sakit
Terinspirasi dari teman yang lagi sakit padahal typically actives person dan sehat, namun di saat kondisinya drop dan jatuh sakit merasakan hal-hal yang biasanya mudah dilakukan menjadi agak sulit dilakukan lagi saat ini, emosi menjadi kurang stabil karena tidak bisa berolahraga, kesal dengan proses turunnya kondisi kesehatan ini, sehingga jadi frustasi.
hal ini biasa terjadi pada orang-orang yang sakit dan disaat inilah baru menyadari arti mahalnya kesehatan itu. kesehatan kita akan tinggi nilainya disaat kita sakit, hal ini lah yang memicu kita untuk selalu menjaga kesehatan kita setiap harinya. walaupun hanya mengalami sakit flu, batuk, masuk angin dll.
Beruntungnya untuk orang yang selalu aktif menjaga kesehatannya selama ini lalu terkena sakit akan lebih cepat pemulihannya dibanding orang yang tidak aktif menjaga kesehatannya. hal ini telah diteliti oleh Raul Seballos, M.D (Fit people recover from illnesses quicker and experience milder symptoms than couch potatoes, according to a 2011 study in the British Journal of Sports Medicine. Raul Seballos, M.D., vice-chair of the department of preventive medicine at the Cleveland Clinic, provides the following guidelines for exercising before, during and after a cold or flu).
hal ini biasa terjadi pada orang-orang yang sakit dan disaat inilah baru menyadari arti mahalnya kesehatan itu. kesehatan kita akan tinggi nilainya disaat kita sakit, hal ini lah yang memicu kita untuk selalu menjaga kesehatan kita setiap harinya. walaupun hanya mengalami sakit flu, batuk, masuk angin dll.
Beruntungnya untuk orang yang selalu aktif menjaga kesehatannya selama ini lalu terkena sakit akan lebih cepat pemulihannya dibanding orang yang tidak aktif menjaga kesehatannya. hal ini telah diteliti oleh Raul Seballos, M.D (Fit people recover from illnesses quicker and experience milder symptoms than couch potatoes, according to a 2011 study in the British Journal of Sports Medicine. Raul Seballos, M.D., vice-chair of the department of preventive medicine at the Cleveland Clinic, provides the following guidelines for exercising before, during and after a cold or flu).
- tips untuk yang merasa akan sakit, sebaiknya bila anda akan mengalami sakit flu dan anda merasa masih mampu untuk berolahraga sebaiknya lakukan saja olahraga seperti biasanya. tapi bila kurang nyaman saat melakukannya maka kurangi durasi, intensitas atau jenis olahraganya.
- bila ternyata tidak membaik beristirahat saja dahulu 2-3 hari lalu mulai kembali berolahraga dengan mengurangi volume latihannya yang biasanya 4 set menjadi 1 set masing-masing, kardio biasanya 30 menit coba lakukan 15 menit dahulu dengan intensitas rendah.
- untuk yang mengalami demam tinggi sebaiknya beristirahat total dahulu, banyak minum air dan tidur untuk menjaga kondisinya terlebih dahulu serta minum obat dari dokter. karena tubuh anda sudah panas tinggi sehingga akan lebih buruk lagi bila anda berolahraga yang mana pasti akan meningkatkan temperatur anda.
- setelah merasa lebih baik, kembalilah berolahraga dengan volume dan intensitas yang rendah terlebih dahulu, lalu coba ditingkatkan menjadi 50% diminggu pertama dan 75% diminggu kedua dan bisa dilanjutkan untuk meningkat diminggu selanjutnya.
Monday, February 17, 2014
Subscribe to:
Posts (Atom)